Topik: resensi film 3 Hati
‘3 Hati, 2 Dunia, 1 Cinta’ dan Wacana Hubungan Kasih Beda Agama
https://www.imdb.com/title/tt1692957/
Mamma yang tercinta,
akhirnya kutemukan juga jodohku
seseorang yang bagai kau:
sederhana dalam tingkah dan bicara
serta sangat menyayangiku.
—dari puisi “Surat kepada Bunda: Tentang Calon Menantunya” karya...